Komisaris Independen
Drs. Munandar Kasim, M. Kom, CRGP

Lahir di Luwu 19 November 1970. Lulusan STIA-LAN RI Tahun 1997 dan melanjutkan Program Pascasarjana Universitas Andalas yang lulus pada tahun 2001. Jabatan penting antara lain : Spesialis Jasa Manajemen PT Permodalan Madani (Persero) Cabang Padang 2003-2008. Manager Bisnis dan Teknologi PT Permodalan Madani (Persero) Kantor Pusat Jakarta. Manager Bisnis dan Perencanaan PT PNM Techno Ventura (PT. Permodalan Nasional Madani Grup) Jakarta Tahun 2009-2012. Direktur PT Mitra Techno Madani (PT. Permodalan Nasional Madani Grup) Jakarta Tahun 2012-2013. Direktur Utama PT Jamkrida Sumbar Padang Tahun 2013-2017. Direktur Utama PT Jamkrida Sumbar Padang Tahun 2017-2022. Komisaris Independen PT Jamkrida Sumbar Padang